• Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Sitemap
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
Monday, January 25, 2021
Aificadica
  • Bisnis
  • Fashion
  • Kecantikan
  • Kesehatan
  • Lifestyle
  • Otomotif
  • Teknologi
  • Wisata
No Result
View All Result
aificadica
No Result
View All Result
Advertisement Banner
Home Otomotif

Begini Cara Memilih Holder HP di Mobil

March 21, 2020
in Otomotif
372 28
0
Begini-Cara-Memilih-Holder-HP-di-Mobil

Foto dari Canva Photos Unlimited

Share on FacebookShare on Twitter

Pada saat mengendarai mobil, pernahkah Anda mengalami kesulitan saat akan melihat notifikasi yang muncul di HP? Nah, kali ini ada sebuah benda yang bisa digunakan untuk memudahkan aktivitas Anda. Nama benda ini adalah holder HP, jika Anda ingin membeli alat ini, maka Anda harus tahu cara memilih holder HP di mobil agar tidak salah pilih. Berikut ini adalah tips selengkapnya yang harus Anda simak.

Pilih Sesuai dengan Jenis Pemasangannya

Di pasaran, ada dua jenis holder HP di mobil yang bisa Anda pilih berdasarkan jenis pemasangannya. Nah, di sini Anda cukup memilih yang sesuai dengan kebutuhan atau keinginan Anda. Berikut ini adalah beberapa jenis holder hp yang bisa Anda pilih.

  • Jenis perekat

Holder HP pertama hadir dalam bentuk perekat. Holder ini memiliki bentuk seperti sebuah stiker. Nah, biasanya holder ini akan dipasang di samping kemudi. Untuk Anda yang khawatir jika hp bisa jatuh karena ini hanya perekat saja, tenang saja sebab perekat yang digunakan adalah perekat yang kuat.

Sehingga, ia bisa menahan HP agar tetap standby dan tidak akan jatuh meskipun mobil melaju dengan medan seperti apapun. Salah satu kelebihan yang dimiliki oleh holder ini adalah harganya yang murah dan mudah ditemukan.

  • Jenis magnet

Selain perekat, holder HP di mobil juga hadir dalam bentuk magnet. Jika Anda menggunakan holder jenis ini, maka sebelum memasang pastikan bahwa AC mobil sudah dalam keadaan yang menyala dan magnet tidak dalam keadaan yang panas.

Jika magnet dalam keadaan panas, maka suhu yang ada pada magnet ini akan langsung menempel pada HP Anda. Jika hal ini terjadi, maka suhu tersebut akan merusak HP Anda. Jika dibandingkan dengan jenis perekat, holder ini jauh lebih mahal.

Pilih Sesuai dengan Ukuran

Ketika memilih holder, Anda juga harus memastikan bahwa holder tersebut sesuai dengan ukuran HP Anda. Jangan terlalu besar dan jangan pula terlalu kecil. Ada banyak sekali holder yang tersedia di pasaran. Untuk jenis holder yang paling banyak adalah holder dengan ukuran 5 inci. Pastikan Anda tidak salah memilih ukuran holder ya, sebab hal ini akan berakibat fatal.

Bukankah mudah cara memilih holder HP di mobil? Anda bisa memilih jenis holder mana yang akan digunakan. Pastikan gunakan cara di atas untuk menemukan holder yang terbaik.

Tags: Holder HP di Mobil
Advertisement Banner

Related Posts

Cara-Memeriksa-dan-Cara-Menyetel-Karburator-Mobil

Cara Memeriksa dan Cara Menyetel Karburator Mobil

April 17, 2020
3-Keuntungan-Membeli-Mobil-Bekas-Dengan-Sistem-Kredit

3 Keuntungan Membeli Mobil Bekas Dengan Sistem Kredit

March 18, 2020
Hal Berbahaya Yang Sering Di Lakukan Para Pengendara Motor

Hal Berbahaya Yang Sering Di Lakukan Para Pengendara Motor

January 15, 2020

Trending

Tips-Membeli-Celana-Jeans-Tanpa-Penyesalan
Fashion

Tips Membeli Celana Jeans Tanpa Penyesalan

2 months ago
Hal-Hal-yang-Seharusnya-Anda-Ketahui-Tentang-Guiding-Block
Lifestyle

Hal-Hal yang Seharusnya Anda Ketahui Tentang Guiding Block

3 months ago
Sebelum-Membeli-Rumah-Yuk-Cari-Tahu-Ciri-Ciri-Properti-Syariah-Terlebih-Dahulu
Properti

Sebelum Membeli Rumah, Yuk Cari Tahu Ciri Ciri Properti Syariah Terlebih Dahulu

3 months ago
Ini-Dia-Kelebihan-dan-Kekuranga-dari-Platform-Investasi-P2P-Lending
Bisnis

Ini Dia Kelebihan dan Kekuranga dari Platform Investasi P2P Lending

3 months ago
Rekomendasi-Tempat-Les-Public-Speaking-Terbaik
Bisnis

Rekomendasi Tempat Les Public Speaking Terbaik

5 months ago
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Sitemap
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
Terimakasih Telah Berkunjunga

Copyright © 2019 Aificadica - All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Bisnis
  • Fashion
  • Kecantikan
  • Kesehatan
  • Lifestyle
  • Otomotif
  • Teknologi
  • Wisata

Copyright © 2019 Aificadica - All rights reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Situs web ini menggunakan cookie untuk memastikan Anda mendapatkan pengalaman terbaik di situs web kami